Pendaftaran dan sensus anggota HAKLI ini bermanfaat untuk mengetahui jumlah anggota dan SDM yang dimiliki HAKLI. Oleh karena itu diperlukan kerjasama Saudara untuk berkenan mengisi formulir dibawah ini dengan data yang benar. Saudara dapat juga mengisikan data teman-teman yang Saudara kenal. Beritahukan kepada teman yang lain untuk mensukseskan program ini.
Sebagai pendukung terciptanya organisasi HAKLI yang solid, maka komunikasi antar pengurus cabang, pengurus daerah dan pengurus pusat harus terbina secara masif. Untuk itu maka perlu adanya data tentang kepungurusan HAKLI di seluruh Indonesia. Apabila Saudara masih peduli dengan HAKLI, segeralah isi formulir pendataan pengurus HAKLI berikut ini :